Suatu perusahaan memproduksi x unit barang dengan biaya (4x²-8x+24) ribu rupiah

Diposting pada

Suatu perusahaan memproduksi x unit barang dengan biaya (4x²-8x+24) ribu rupiah untuk setiap unit barang.  Diketahui bahwa seluruh barang terjual habis dengan harga jual Rp40.000,- per unit barang, keuntungan maksimum yang diperoleh perusahaan tersebut adalah….

  1. Rp16.000,-
  2. Rp32.000,-
  3. Rp48.000,-
  4. Rp52.000,-
  5. Rp64.000,-

Pembahasan

Soal ini merupakan soal aplikasi turunan, kata kuncinya ada pada “keuntungan maksimum”,dengan demikian kita dituntun untuk mengarah pada stasioner dengan catatan turunan fungsi sama dengan nol.

 

diketahui 

Biaya x unit barang B(x) = x (4x²-8x+24) ribu = (4x³-8x²+24x) ribu

Harga jual 1 unit barang = Rp40.000,-  . Misalnya harga jual x unit barang adalah J(x), maka

J(x)=(40x) ribu

Keuntungan maksimum perusahaan berarti keuntungan penjualan seluruh (x) unit barang. Misalnya keuntungan x unit barang adalah U(x), maka

Sedangkan keuntungan akan mencapai maksimum untuk x dimana U'(x)=0

  tidak memenuhi, maka yang memenuhi adalah x=2

Keuntungan Maksimum U(x)

Jawaban B

 

_______________________________________________________________________________

Lebih banyak pembahasan soal-soal Persiapan UTBK (Penalaran Matematika) dapat anda baca di

Pintar Matematika

Semoga bermanfaat.

 

 

Baca Juga  Sebuah wadah air berbentuk kerucut sempurna dengan kedalaman 15 cm dan diameter 12 cm. Wadah tersebut berisi air dan diletakkan di halaman rumah. Pada siang hari yang terik air dari dalam wadah tersebut menguap sehingga ketinggian air berubah dengan kecepatan penguapan